Minggu, 25 September 2016

Membuat Soal Banyak Pada Moodle 3.1

Assalamualaikum wr.wb

Hay gaes ,hari ini saya akan share tentang membuat soal banyak pada moodle 3.1

Pengertian

Moodle mempunyai singkatan yaitu Modular Object-Oriented Dynamic Learning Environment.Moodle adalah perangkat lunak yang diproduksi untuk kegiatan belajar berbasis internet dan situs web yang menggunakan prinsip social constructionist pedagogy. Moodle merupakan aplikasi dari konsep dan mekanisme belajar mengajar yang memanfaatkan teknologi informasi, yang dikenal dengan konsep pembelajaran elektronik atau e-learning. Moodle dapat digunakan secara bebas sebagai produk sumber terbuka (open source) di bawah lisensi GNU,moodle dapat diinstal di komputer dan sistem operasi apapun yang bisa menjalankan PHP dan mendukung database SQL.

Latar Belakang

Untuk memberikan evaluasi pada hasil pembelajaran yang ada di via internet local.

Maksud & Tujuan

Membuat soal dan quiz pada moodle 3.1

Jangka Waktu

Kurang dari 30 menit.

Alat & Bahan

  • LAMP
  • Moodle
  • Koneksi Internet
  • Laptop
Tahap Pelaksanaan


  • Hal pertama kita harus login ke dalam moodle sebagai administration.
  • Kemudian klik"Site Home" selanjutnya kita klik "Turn editing on" untuk mengaktifkan pengeditan pada moodle.
  • Kemudian kita klik "Question bank" dan klik "Questions".



  • Selanjutnya kita klik "Create a new question"


  • Salanjutnya kita pilih "multiple choice"dan di bawah ada tulisan "add" dan laluu klik.



  • Kemudian muncul untuk membuat soal.


  • Pada number of choice ganti dengan pilihan huruf besar.
  • Pada Choicel 1,di kolom kita tulis "11"
  • Pada grade kita pilih "100%"
  • Pada feedback ,di bagian kolom kta tulis :Jawaban Benar


  • Pada choice2 ,di bagian kolom kita tulis "9"
  • Pada grade kita pilih "none"saja.
  • Pada feedback kita tulis :Jawaban Salah

  • Pada choice3 kita tulis di kolom ,dengan angka "10"
  • Pada grade kita pilih  "none" saja
  • Pada feedback kita tulis:Jawaban Salah



  • Jika sudah klik "save change" untuk menyimpan semua soal yang telah dibuat.



  • Maka soal yang kita buat telah selesai dan untuk melihatnya kita dapat mengeklik "preview" seperti gambar dibawah ini:


  • Untuk membuat soal kedua dan seterusnya langkahnya sama seperti langkah diatas, pembuatan soal sesuai dengan yang anda butuhkan.

Hasil

Moodle telah siap dan tinggal tunggu tanggal kapan soal itu akan mulai untuk dikerjakan.

Kesimpulan

Sangat berguna untuk banyak hal dan juga bisa lebih hemat kertas.

Referensi

https://id.wikipedia.org/wiki/Moodle

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

About Me

Followers